TUGAS PBKK GOOGLE APP SCRIPT

 TUGAS PBKK GOOGLE APP SCRIPT

Nama : Gracetriana Survinta Septinaputri
NRP : 5025211199
Kelas : PBKK B

Pada pertemuan ke-13 ini, kami mempelajari tentang Google App Script. Google Apps Script adalah platform pengembangan aplikasi cepat yang mempercepat dan mempermudah pembuatan aplikasi bisnis yang terintegrasi dengan Google Workspace. Kita dapat menulis kode dalam JavaScript modern dan memiliki akses ke library bawaan untuk aplikasi favorit Google Workspace seperti Gmail, Kalender, Drive, dan lainnya.

Apps Script bersifat serbaguna. Di antara berbagai hal lainnya, kita dapat:

  • Tambahkan menu kustom, dialog, dan sidebar ke Google Dokumen, Spreadsheet, dan Formulir.
  • Tulis fungsi kustom dan makro untuk Google Spreadsheet.
  • Mempublikasikan aplikasi web — baik secara mandiri maupun sematan di Google Sites.
  • Berinteraksi dengan layanan Google lainnya, termasuk AdSense, Analytics, Kalender, Drive, Gmail, dan Maps.
  • Buat add-on dan publikasikan ke Google Workspace Marketplace.
Untuk tugas Google App Script ini, saya mengintegrasi Google Sheets dengan tugas saya sebelumnya yaitu form untuk mengirim pesan. Jika nanti kita mengisi form dan mengirimnya, maka data di Sheets akan terupdate secara otomatis.

Interface Form



Tampilan di Sheets 



Link Website Form : Form Website 

Link Live Sheets : Live Sheets

Link Deployment Script : Google Script

Link Github : Repository

Comments

Popular Posts